Apa yang dimaksud dengan Fenotip
Apa itu fenotip? Sifat-sifatĀ individu apa saja yang dapat diamati dengan panca indera? Jadi, apa yang dimaksud dengan Fenotip? Berikut uraiannya Fenotip adalah sifat yang tampak pada suatu individu dan dapat diamati dengan panca indra, misalnya warna bunga merah, rambut keriting, tubuh besar, buah rasa manis, dan sebagainya. Jadi, fenotip menyatakan ciri-ciri fisik suatu organisme.